POLTEKKES

Struktur Organisasi

Di Poltekkes Kaltim banyak sekali jurusan yang kami sediakan untuk menambah bibit baru untuk indonesia. Dengan beragam jurusan yang telah tersedia di Kaltim ini, tentunya mampu menambah pengetahuan dan memberikan kemampuan untuk membuka lapangan pekerjaan baru. Banyak sekali ragam jenis jurusan yang ada di poltekkes kemenkes Kaltim yang bisa dilihat seperti yang ada dibawa ini :

Jurusan Kesehatan Lingkungan

- D-III Sanitasi

- S.Tr Sanitasi dan Lingkungan

Jurusan Gizi

- D-III Gizi

- S.Tr Gizi dan Dietetika

Jurusan Keperawatan

- D-III Keperawatan Kaltim

- S.Tr Keperawatan

- Ners

Jurusan Kebidanan

- D-III Kebidanan Kaltim

- D-III Kebidanan Bukittinggi

- S.Tr Kebidanan

Jurusan Kesehatan Gigi

- D-III Kesehatan Gigi

Jurusan Promosi Kesehatan

- S.Tr Promosi Kesehatan